Wisata

Label-2

Label-3

Inilah Beberapa Tempat Favorit Berlibur Akhir Pekan Di Lombok Barat

Posted by : Unknown on : 1 comments
Unknown
Saved under : , ,
Kerandangan
Blogger Lombok* Akhir Pekan di hari minggu adalah hari yang ditunggu tunggu oleh masyarakat Lombok, dari Kecil, Muda, Dewasa hingga yang tua sekalipun mereka menikmati harinya dengan berlibur dibeberapa objek wisata di Lombok Barat.

Kali ini Blogger lombok akan memberikan gambaran beberapa titik objek wisata yang kerap kali dikunjungi dihari libur akhir pekan.

Inilah Benerapa tempat objek wisata Favorit di Lombok Barat.
Taman Narmada
1. Pantai kerandangan
Pantai Kerandangan terletak berdekatan dengan kabupaten Lombok Barat, biasa orang menyebutnya kerandangan 1, kerandangan 2, dan kerandangan 3. kerena lokasi ada 3. dari segi pemandangan pantai ini cukup indah dikelilingi oleh bebukitan sekitarnya, ketduhan pohon kelapa dan hembusan angin menambah keteduhan para pengunjungnya.
2. Taman Narmada.
Berada di kabupaten Lombok Barat bagian timur, Selain Indah taman ini adalah tempat bersejarah kerajaan, menarik jika dikaji.
3. Senggigi
Senggigi
Bukan hanya dikenal dikalanagan Lokal pantai ini kerap kali menjadi buah bibir para turis asing dunia yang gemar mengunjunginya.
4. Sesaot Lombok Barat. berada berdekatan dengan Narmada.
5. Pantai dan Makam Batu Layar.selain hari hari besar seperti hari Raya Idul Fitri , tempt ini kerap kali dikunjungi oleh sejumlah masyarat yang berasal dari berbagai belahan masyaakat pulau lombok.
6. Pantai Duduk, pantai ini berada di sebelah pantai Batu Layar, suasannya teduh dan pemandangannya Indah. 

1 komentar: for Inilah Beberapa Tempat Favorit Berlibur Akhir Pekan Di Lombok Barat

Kirim artikel,info,cerita, ke komunitasbloggerlombok@gmail.com